Jenis - Jenis Burung Kenari

 Jenis-Jenis Burung Kenari


Burung kenari dibagi ke dalam beberapa jenis varietas berdasarkan keunggulannya masing-masing. Ada empat VARIETAS  ("VARIETY") burung kenari yang sering kita jumpai, yaitu:

  1. Burung Kenari Varietas Lagu (SONG Variety).
    Song variety adalah hasil pengembangan burung kenari untuk menghasilkan burung kenari dengan kemampuan bernyanyi yang bagus, dan sedikit banyak mengabaikan masalah warna burung kenari tersebut.
    Burung Kenari Varietas lagu: Burung kenari Spanis Timbrado, Waterslager, Roller, American Singer, dan Persian singer (yang sudah diakui di berbagai negara).
     


  2. Burung Kenari Varietas Warna ( Color Breed Variety )
    Color breed variety / Burung Kenari Warna yang merupakan hasil pengembangbiakan yang mengejar kualitas warna dengan sedikit banyak mengabaikan keindahan nyanyian si kenari.
    Burung Kenari Varietas Warna: Kenari Red Intensive, Red Mozaic, Yellow Intensive, Color Bred, White Dominant, dan lain-lain.


  3. Burung Kenari Varietas Postur (Canary of Posture Variety)
    Jenis burung kenari yang dikembangkan dengan sedikit memperhatikan warna bulu dan sama sekali mengabaikan masalah lagu, dan hanya mengejar keindahan dari segi posturnya saja.
    Burung Kenari Varietas Postur: Yorkshire, Norwich, Lancashire, Gloster, Border, Crested, Frill, Scotch Fancy, Fancy, Five Fancy dan lain-lain.


  4. Burung Kenari Varietas Hybrid (The Mule and Hybrid Canaries).
    Jennis burung kenari ini adalah hasil persilangan antara burung kenari dengan burung jenis burung finch lainnya untuk menghasilkan keturunan yang memiliki sifat tertentu yang menonjol, apakah itu di masalah warna, lagu, postur, atau kombinasi di antara tiga varietas yang disebut sebelumnya, (ini contohnya adalah Yorkshire (silangan dari Lancashire-Scotch Fancy-Norwich), American Singer (silangan dari Border dan Roler) dan lain-lain yang sudah di akui di dunia dan menjadi strain sendiri.
    Sebagai contoh burung kenari jenis Hybrid: Burung Kenari Blacken, Burung Kenari Coloured dan lain-lain.



Varietas yang dikembangkan dan yang "punah": Varietas kenari ini bisa dibagi dalam varietas yang relatif masih ada dan terus dikembangkan dan varietas langka atau saat ini hampir tidak ada bentuk aslinya.

Varietas (Jenis) Burung Kenari yang Dikembangkan:

• American Singer Canary
• Belgian Fancy Canary
• Border Fancy Canary
• Color Bred Canary
• Crested Canary
• Fife Fancy Canary
• Gloster Fancy Canary
• Lizard Canary
• Northern Dutch Frilled Canary
• Norwich Canary
• Parisian Frilled Canary
• Red Factor Canary
• Roller Canary
• Spanish Timbrado Canary
• Stafford Canary
• Waterslager Canary
• Yorkshire Canary
• Scotch Fancy Canary

Varietas langka:
• Lancashire Canary
• Cinnamon Canary
• London Fancy Canary




.::: VITALIS PREMIUM CANARY FOOD :::.



Selain sebagai NUTRISI BURUNG,  Fungsi Utama, Manfaat Utama VITALIS PREMIUM CANARY FOOD untuk burung adalah:

- Burung Lebih Sehat - 
- Meningkatkan Daya Imum, Burung Tidak Mudah Sakit -
- Membantu Proses Rekondisi Pada Burung yang Sedang Sakit -
- Meningkatkan Stamina Burung -
- Kondisi Burung Tetap Prima dan Anti Stress -
- Burung Lebih Cerdas -
- Memacu Pertumbuhan Anakan Burung -


VITALIS PREMIUM CANARY FOOD
mengatasi masalah burung kenari:

- Burung Kurang Birahi & Stamina Drop -
- Burung Malas Berkicau Setelah Mabung -
- Burung Ngeriwik Bertahun-tahun -
- Burung Kurang Gacor -
- Pemasteran Anakan Burung Kenari Kurang Optimal (daya rekam burung kurang) -


VITALIS PREMIUM CANARY FOOD
Untuk Pakan Burung: Burung Kenari, Burung Blackthoat, Burung Herda Sanger, Burung Mozambik, Burung Sanma, Burung Branjangan, dll.


VITALIS PREMIUM CANARY FOOD 
[ 180 gr Rp. 25.000 (belum Ongkir) ]





SQUAPLUS adalah Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu.




Manfaat Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu SQUAPLUS Untuk Burung Berkicau.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan Vitalitas Burung kicauan , sehingga burung rajin berkicau.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Merangsang Burung cepat berkicau.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan Stamina Burung kicauan.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan memori dan konsentrasi, burung tambah lebih cerdas.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Melindungi sel tubuh burung dari serangan radikal bebas.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meng-optimalkan pertumbuhan anak burung.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan birahi burung dan fertilitas burung.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan sistem auto-imun pada burung berkicau
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Membantu Proses kesembuhan atau pemulihan kembali bagian tubuh burung yang mengalami luka atau kerusakan.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu Meningkatkan sejumlah oksigen secara besar pada tubuh burung sehingga burung tidak gampang lesu dan stress/drop.
  • Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu sumber Vitamin A, D, E, Omega 3, AA, DHA dan EPA.
  1. Vitamin A, dibutuhkan burung untuk:-Pertumbuhan daging, tulang, dan produksi telur.
    -
    Memelihara, mengganti dan memperbaiki jaringan epitheel.

     Dampak kekurangan Vitamin A:

    Pertumbuhan burung merosot dengan cepat.
    - Burung lesu, lemah, lemas, jalan sempoyongan.
    - Burung pucat, kurus, dada tak berdaging (nyilet) dan bulu burung terlalu kering.
    - Selaput mata burung menjadi keruh, berselaput tanduk (katarak).
    - Luka-luka pada selaput lendir.
    - Luka-luka pada kulit burung.
    - Keluar cairan pada lubang hidung burung.
    - Produksi telur burung merosot, daya tetas burung rendah, embrio banyak yang mati sebelum telur menetas.
  2. Vitamin D, dibutuhkan burung untuk:-Melancarkan proses metabolisme burung dan mengatur keseimbangan Ca dan P dalam proses pembentukan, pertumbuhan, pemeliharaan tulang dan kulit telur.
    -Vitamin D3 mudah diserap dan dapat langsung digunakan oleh burung.
  3. Dampak kekurangan Vitamin D:
    - Burung pincang, malas bergerak, langkah kaku dan lumpuh.
    - Pertumbuhan burung terganggu, sendi-sendi bengkak, tulang benjol-benjol, paruh lunak.
    - Bulu burung mengkerut, warna bulu burung yang hitam menjadi pucat.
    - Pada breeding burung: Kulit telur tipis, produksi telur merosot, telur kecil- kecil dan daya tetas rendah.
    -Pada breeding burung: Telur mudah pecah dan busuk.


  4. Vitamin E, dibutuhkan burung untuk:
    -Gangguan syaraf dan otak burung.-Penimbunan cairan bening di bawah kulit dan mati mendadak.- Gangguan otot.- Pada breeding burung: Gangguan pada alat-alat reproduksi, burung tidak birahi atau burung kurang birahi.-Pada breeding burung: Produksi telur merosot.
  5. Omega 3dibutuhkan burung untuk:
    -Penyerapan vitamin yang larut dalam lemak, seperti vitamin A, D, E dan vitamin K.
    -Menjaga fungsi jantung
    -Meningkatkan Kinerja sel otak
    -Membantu mengatasi burung nge-drop/stress
    -kesehatan dan penglihatan burung.

  6. AA,DHA dan EPA dibutuhkan burung untuk:
    -Pembentukan serabut saraf dan prostaglandin yang diperlukan untuk kekebalan tubuh
    -Meninkatkan fungsi kognitif dan kemampuan visual pada burung
    -Burung lebih cerdas.
Panduan pakai Suplemen Squalene Minyak Hati Ikan Hiu  SQUAPLUS agar hasil optimal:
  1. Breeding Burung :
    -Berikan 2x seminggu pada waktu penjodohan.
    -Berikan 2x seminggu pada waktu induk meloloh anak
  2. Burung Sakit dan Pemulihan burung sakit :
    -Berikan 2x seminggu untuk burung sakit.
    -Berikan 1x seminggu untuk Pemulihan burung sakit.
  3. Burung Bahan atau burung bakalan :
    -Berikan 2x seminggu untuk rekondisi burung yang nge-drop/stress.
    -Berikan 1x seminggu untuk merangsang burung bakalan cepat berkicau.
  4. Untuk Pertumbuhan Anak Burung berikan 2x seminggu :
  5. Untuk meningkatkan Vitalitas dan Menambah Stamina ;
    -Berikan 3x dalam waktu seminggu selanjutnya.
    -Berikan 1x seminggu untuk menjaga Vitalitas dan Stamina.


HARGA DAN ONGKOS KIRIM
Harga Promo Kemasan 1 botol isi 5ml Rp. 20.000.- (belum termasuk ongkos kirim)
Ongkos kirim:
-Pulau Jawa 20rb, (estimasi 2-5 hari).
-Luar pulau Jawa 25rb, (estimasi 3-6 hari)




Pemesanan Hub: 

Arief Solihin sms: 0812 6387 1432 
Alamat: Kembaran Rt 03 Rw 20 Kasihan Bantul-Yogyakarta 

Yhan Handoko sms : 0858 4265 7074 
Alamat: Jl. Wiratama No.11 Tegalmulyo RT-11 RW-02 YK 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar